TIPS DAN TRIK KEHIDUPAN SEHARI-HARI #2

1. Bahasa tubuh memiliki makna yang lebih dalam daripada kalimat yang sesungguhnya. Itu sangat penting.

2. Kamu selalu bisa menghasilkan uang. Itu bukanlah hal yang sulit. Hidupmu tidak akan berakhir hanya karena kamu tidak memiliki penghasilan tetap. Pasti ada hal lain yang bisa kamu lakukan dan berhasil.

3. Mengatakan "tidak" itu penting. Orang lain tidak mudah tersinggung seperti yang kamu pikirkan.

4. Kamu hanya menggunakan 10% dari benda yang kamu miliki. Singkirkanlah barang lainnya yang jarang kamu gunakan maka beban pikiran kamu akan berkurang.

5. Apa yang orang katakan saat mereka marah itu sebenarnya bukanlah hal yang mereka maksud. Mereka sering menyesalinya. Maafkanlah orang yang sedang marah. Mereka juga cuma manusia.

6. Tidak ada pemenang dalam perdebatan. Mereka hanya para orang² bodoh. Jangan rusak hubunganmu dengan berdebat hal yang tidak penting.

7. Tidak ada hal yang rumit. Tidak sebanyak yang kamu asumsikan. Itu hanya permainan otakmu saja. Jika kamu bisa mengontrolnya, semuanya akan menjadi lebih mudah dan jelas.

8. Mencintai pasanganmu adalah pilihan bukan perasaan. Dan karaktermu adalah pilihan yang kamu buat.

9. Tidak akan ada seorang pun didunia ini yang akan selalu mendukungmu selain orang tuamu. Berbaktilah pada mereka.

Komentar